“(Yaitu) orang-orang (yang menaati Allah dan Rasul) yang kepada mereka ada orang-orang yang mengatakan, ‘Sesungguhnya manusia telah mengumpulkan pasukan untuk menyerang kalian, karena itu takutlah kepada mereka.’ maka perkataan itu menambah keimanan mereka dan mereka menjawab, ‘Cukuplah Allah menjadi Penolong kami dan Allah adalah sebaik-baik Pelindung.’” [Q. S. Ali Imran:173] … [Read more...]
Jamuan Nabi Ibrahim alaihis salam
Ada seorang nabi yang sangat mulia. Ia merupakan salah satu dari kekasih-kekasih Allah. Di mana Nabi Muhammad dan segenap kaum muslimin diperintahkan Allah untuk mengikuti dan menelusuri millah atau ajarannya. Allah rekomendasikan nabi ini dengan berbagai pujian yang baik. Beliau dikatakan sebagai panutan, ahli ibadah, yang lurus akidah dan keyakinannya, yang selalu bersyukur, … [Read more...]
Seandainya Tidak Ada Aku
Ada semacam bangga ketika biasa memberikan sesuatu kepada orang lain. Rasanya menjadi lebih baik dari selainnya. Karena kita sebagai pemberi, telah memberikan jasa dan kebaikan. Sehingga kita menganggap diri kita mempunyai hak yang harus ditunaikan oleh orang tersebut. Buktinya, ketika orang tadi diam, tidak berterima kasih, ada sesuatu dalam diri kita. Apakah demikian? … [Read more...]